Statistik Politik dan Keamanan Provinsi Maluku 2015 - Badan Pusat Statistik Provinsi Maluku

Publikasi Provinsi Maluku Dalam Angka 2024 dapat diunduh disini 

Statistik Politik dan Keamanan Provinsi Maluku 2015

Nomor Katalog : 4601001.81
Nomor Publikasi : 81520.1607
ISSN/ISBN : 978-602-1117-70-5
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 19 September 2016
Bahasa : Indonesia
Ukuran File :  MB

Abstraksi

Pembangunan di suatu wilayah akan terhambat apabila kondisi keamanan di wilayah tersebut tidak kondusif. Kepastian keamanan akan mendorong investor dan masyarakat untuk berusaha sehingga menghasilkan nilai tambah yang mendorong perekonomian. Sementara di bidang politik, kemampuan birokrasi sangat berperan karena disanalah pembangunan direncanakan dan dieksekusi. Mengingat pentingnya gambaran situasi keamanan dan politik tersebut, Badan Pusat Statistik (BPS) menerbitkan publikasi Statistik Politik dan Keamanan Provinsi Maluku 2015. Selain menyajikan menyajikan gambaran kondisi keamanan, dunia politik, publikasi ini juga memberi gambaran mengenai kehidupan berdemokrasi di Provinsi Maluku.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Provinsi MalukuJl. Wolter Monginsidi – Passo

Ambon 97232

Telp : (0911) 361320 Email : bps8100@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik